Harga Tiket Masuk Wisata Bahari Lamongan dan Info Lengkapnya

Info Wisata Bahari Lamongan Harga Tiket: Rp70.000 – Rp100.000 Jam Buka: 08.30 – 16.30 WIB No. Telepon: 087776360111 Alamat: Jl. Raya Paciran, Paciran, Lamongan, Jawa Timur, Indonesia 62264.

Harga Tiket Wisata Bahari Lamongan dan Info Lengkapnya – Selain terkenal dengan kuliner Sotonya, Kota Lamongan juga memiliki tempat wisata yang cukup terkenal, salahsatunya yaitu Wisata Baharai Lamongan atau WBL. WBL atau Wisata Bahari Lamongan merupakan tempat wisata yang terletak di Utara kota Lamongan dan berada di tepi pantai.

Bila kamu sedang mencari tempat rekreasi keluarga yang juga sebagai tempat edukasi. Langsung saja berkunjung ke WBL Wisata Bahari Lamongan . Selain harga tiket WBL yang masih terjangkau, berbagai atraksi dan aktivitas bisa dilakukan.

Baca Juga: Harga Tiket Teejay Waterpark Tasikmalaya

Tempat wisata yang berlokasi di pantai utara Jawa, Paciran, Kab. Lamongan ini telah hadir sejak tahun 2004, yang dulunya merupakan hasil perluasan dari Tempat Wisata Tanjung Kodok. Bermacam wahana dan aktivitas bisa dimainkan di tempat wisata ini.

Daftar Isi

Harga Tiket Wisata Bahari Lamongan

Buat yang sudah punya rencana ke tempat wisata Lamongan ini, harga tiket masuk WBL Lamongan per orangnya cukup murah

Harga Tiket Masuk Wisata Bahari Lamongan WBL

Jenis Tiket Senin – Kamis Jumat – Minggu
WBL Rp 70.000 Rp 100.000
Maharani Zoo & Goa Rp 53.000 Rp 70.000
WBL, Maharani Zoo, Goa Rp 97.500 Rp 130.000
Museum Islam Indonesia Rp 10.000 Rp 15.000
Info: Harga tiket WBL pada high season seperti akhir tahun atau liburan sekolah dapat mengalami perubahana

Harga Tiket Wahana & Permaninan WBL

Harga Tiket Wahana WBL Wisata Bahari Lamongan: berikut ini daftar lengkap harga dan biaya masing-masing wahana permainan yang tersedia di Wisata Bahari Lamongan:

Arena Panahan = Rp 5.000
Kiddie Ride/4 koin = Rp 5.000
Zona Perang/4 koin Rp 5.000
Ski Boat/org Rp 15.000
Sepeda Air/5 menit Rp 10.000
Istana Hantu/4 koin Rp 5.000
Arena Foto Cowboy Rp 5.000
Long Boat/Tiket (Min. 8 Org) Rp 25.000
Kereta Andong Rp 5.000
Banana Boat/paket/max. 5 org Rp 225.000
Soccer/4 koin Rp 5.000
King Donut Boat/paket/max. 5 org Rp 200.000
Big hammer/4 koin Rp 5.000
Aqua Shutle Boat/paket/max. 6 org Rp 225.000
Boxing/4 koin Rp 5.000
Perahu Tradisional/org Rp 15.000
Arena Ketangkasan/kupon Rp 1.000
Water Ball / Bola Air 3 Menit Rp 20.000
Video Games/2 koin Rp 3.000
GoKart/1 Lap Rp 25.000
Flying Fox/org Rp 25.000
GoKart/2 Lap Rp 40.000
ATV / 2 Lap Rp 15.000

Jam Buka Wisata Bahari Lamongan

Jam operasional taman rekreasi bahari ini dibuka mulai pukul 08.30 Wib dan akan tutup pada sore hari. Yakni mulai pada jam 08:30 sampai jam 16:30 WIT.

Jam Buka Wisata Bahari Lamongan
Setiap hari Jam 08:30 – 16:30 WIT

Atraksi & Wahana WBL Lamongan

Wisata Air Wisata Bahari lamongan WBLBeragam jenis permainan wahana dan aktivitas bisa dilakukan di tempat wisata satu ini. Mulai dari yang bertemakan air sampai wahana seru seperti layaknya kebanyakan themepark di tempat lain. Beberapa wahana yang bisa dicoba di WBL antara lain sebagai berikut:

Wahana Air : Beberapa wahana air yang bisa dimainkan di WBL antara lain: Banana Boat, King Donut Boat, Sepeda Air, Aqua Shuttle Boat, dan tentu saja Kolam Renang. Serta permainan lain yang pastinya seru untuk dimainkan bersama keluarga.

Wahana Darat : Sedangkan wahana darat atau wahana non air taman ini memiliki permainan seperti: Motor Cross, ATV, Speed Flip, Rotary Coaster, Crazy Car, serta puluhan permainan non air lainnya.

Dengan Terhubungnya WBL dan Tanjung Kodok Beach Resort serta Goa dan Kebun Binatang Maharani membuat semuanya semakin lengkap. Untuk fasilitas sendiri sangat lengkap, tersedia charger di sudut sudut taman, tempat sampah, toilet umum dan banyak lagi.

Alamat dan Kontak Wisata Bahari Lamongan

Wisata Bahari Lamongan beralata di Taman rekreasi wisata bahari ini berada di Jl. Raya Paciran (ex. Tanjung Kodok), PO BOX WBL, Lamongan – Jawa timur. Dan berikut ini informasi kontak WBL lengkap yang bisa kamu hubungi kapan saja:

WhatsApp: 087776360111
Email: marketingwbl@yahoo.co.id
Telepon: (0322) 666-111
Line ID: official.wb
Website: wisatabaharilamongan.com

Demikianlah informasi lengkap mengenai tempat wisata di kota Lamongan yaitu Wisata Bahari Lamongan, Harga tiket Wisata Bahari Lamongan bisa berubah sewaktu-waktu, kamu bisa menyakan langsung ke kontak yang tertera di atas untuk mendapatkan info yang lebih mutakhir.

Satu pemikiran pada “Harga Tiket Masuk Wisata Bahari Lamongan dan Info Lengkapnya”

Tinggalkan komentar